# Senam Car Free Day

Wakil Bupati Pasaman Sabar AS, ikut serta senam Car Free Day bersama Herlinda Hanafi selaku Kabid Kabid Pemuda dan Olahraga ( Dispobudpar ) Pasaman. Minggu, ( 22/01/22 ) di depan Ruko Lubuksikaping.

Perdana, Wabup Pasaman Bersama Masyarakat Ikuti Senam Car Free Day 

Olahraga

23 Jan 2023
Senam Car Free Day perdana yang dilaksanakan pasca pandemi Covid-19 Insya Allah, kedepannya komitmen bersama akan diadakan setiap Minggu pagi,